4 Hal Yang Menjunjukan Seseorang Belum MOVEON dari Sang Mantan
Kesehatan - Cinta Memang adalah hal yang sangat menyenangkan, akan tetapi jika kita mengalami putus cinta maka hal tersebut berdampak sebaliknya. Pastinya untuk menutup atau membalas kekesalan tersebut biasanya orang orang akan melakukan kegiatan yang negatif agar bisa membuat perasaan mereka menjadi lebih baik lagi.
Yang mana biasanya orang orang akan mngonsumsi makanan yang tidak sehat ataupu minuman yang tidak sehat, dan ketika mereka mengingat wajah sang mantan, mereka akan merasa lebih sakit dan membuat hal negatif tersebut dalam jumlah yang lebih besar lagi.
Jika hubungan tersebut sudah kandas dalam jangka waktu 11 Minggu, Akan tetapi kalian masih belum bisa melupakannya. Anda masih mengingat kenangan manih bersama dengannya dan anda merasa sakit. Apakah hal tersebut menandakan jika anda tidak bisa #MOVEON dari sanga #MANTAN..?
Hal yang membuat anda merasa sulit untuk melupakan sang mantan adalah karena rasa #CINTA anda yang masih dalam kepadanya. biasanya rasa cinta akan bertumbuh dikarenakan waktu. semakin lama anda bersamanya maka akan semakin sulit untuk melupakannya. Hal tersebut adalah sesuatu yang normal.
Anda tidak seharusnya melakukan hal hal negatif yang bisa menyekiti tubuh anda untuk bisa melupakan sang mantan dan anda tidak perlu terburu buru untuk melupakannya dan mencari pengantinya. Berikut adalah beberapa hal yang mungkin anda melakukannya setelah anda Mengalami putus cinta dan #GALAU melanda anda.
1. #MENYANGKAL
Selalu menganggap jika keputusan yang dilakukannya ini adalah putusan sementara saja. Bahkan terkadang hal ini tidak disadari. Sehingga membuat kita masih mengunggu sang pasangan untuk kembali,
Hal ini seharusnya tidak dilakukan dan anda seharusnya tidak menutup diri untuk mencari pasangan baru untuk mengisi hidup anda. Akan tetapi bukan untuk membayar kekesalan anda.
2. MEMBANDINGKAN
Jangan pernah membadingkan kualitas si mantan dengan seseorang yang baru akan mengisi kehidupan anda, hanya saja pastikan orang tersebut memenuhi kriteria anda dan bukan membandingkannya dengan sang #MANTAN
3. EMOSI
Mudah ntuk emosi penyebabnya pastinya adalah dai hati. dan kenapa hati kita masih mudah untuk terpancing dengan emosi. salah satu alasannya adalah karena baru mengalami putus cinta. hal ini sangatlah jarang disadari oleh orang orang.
sehingga disarankan untuk anda yang baru mengalami putus cinta agar untuk tidak terlalu cepat untuk mencari penganti pasangan anda. karena anda hanya akan berfikir untuk melakukan balas dendam dan ini merupakan hal yang tidaklah benar.
4. Sulit Menahan Diri Untuk Tidak Melihat Sosial Media Di Saat Ada Kesempatan.
Alasan seseorang yang baru mengalami putus cinta selalu ingin membuka facebook atau media sosial lainnya bukan karen alasan ingin mndapatkan informasi atau ingin membuang sedikit waktu luang anda. Akan tetapi hal tersebut dilakukan karena igin mengetahu kabar si mantan dan masih berharap di mantan jika memang masih mencintainya.
EmoticonEmoticon